2.2.12

Cara Menaruh Iklan Disamping Postingan

Berikut Cara pasang iklan di samping postingan blog.

1. Login ke Blogger » Klik Rancangan » Pilih Edit HTML » centang Expend Widget
2. Silakan cari kode
<data:post.body/>
3. Setelah ketemu pastekan kode berikut sebelum kode tadi <data:post.body/>
<div style='float:left;width:300px;height:250px;padding:0 0px 0px 0;'>
<--Simpan Kode Iklan Disini--></div>
4. Sehingga hasilnya menjadi seperti ini :
<div class='post-body entry-content'>
<div style='float:left;width:300px;height:250px;padding:0 0px 0px 0;'>
<--Simpan Kode Iklan Disini--></div>
<data:post.body/> 
Cara Menapilkan Iklan Di Pinggir Posting.

1. Copy kode iklan yang Anda dapatkan, kemudian Parse dengan Tool ini Parse HTML
2. Hapus kode merah <--Simpan Kode Iklan Disini--> dan ganti dengan kode iklan yang telah diparse.
3. Preview terlebih dahulu. Jika tidak ada masalah baru tekan simpan template.

Catatan Penting!
-  Kode warna hijau adalah ukuran dari untuk banner Anda
-  Kode float: left; artinya iklan dimulai dari disamping kiri postingan blog, sedangkan bila di ubah jadi right artinya iklan dimulai dari samping kanan artikel.

Mungkin itu saja yang bisa kang salman uraikan, mudah bukan cara memasang iklan di samping artikel blog.

3 komentar

belum berhasil mungkin karena template yang berbeda

berhasil juga menambahkan widget ini disamping artikel thx nice share

terimakasih telah berbagi...sukses buat blognya


EmoticonEmoticon