26.5.12

Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan

e-Book ini sangat penting bagi warga negara Indonesia yang aktif dalam dunia akademik dan tulis-menulis. Dalam postingan ebelumnya ada Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan, namun di e-Book itu dikeluarkan tahun 2000, sedangkan untuk yang ini dikeluarkan tahun 2009, sembilan tahun lebih muda.

Para blogger wajib mempunyai e-Book ini agar dapat menghadirkan tulisan berkualitas, sesuai dengan kaidah-kaidah yang telah ditentukan oleh para pakar bahasa. Disamping itu, memiliki Kamus Besar Bahasa Indonesia juga sangat direkomendasikan untuk mengetahui makna dan cara penulisan yang benar. Baca selengkapnya Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan.


EmoticonEmoticon